-->

Belajar Elektronika Dasar

Saturday, February 3, 2018

Pengertian dan cara kerja gerbang AND

| Saturday, February 3, 2018


Gerbanng AND merupakan gerbang yang mempuyai beberapa input dan hanya mempuyai 1 output, jika semua input berlogika 1 maka output akan menghasilkan logika 1. Gerbang AND juga dapat berfungsi untuk mengetahui bahwa pada suatu rangkaian benar-benar terputus dari sumber arus. Atau bisa juga utuk membuat kunci rahasia.



Gerbang AND ini bisa dilihat dalam bentuk fisik yang berbentuk sebuah IC yang didalamnya terdapat beberapa gerbang AND. 

Related Posts

No comments:

Post a Comment

Silahkan berkomentar dengan sopan